Jumat, 16 Januari 2015

Mengubah Server DNS

Cara untuk mengubah Server DNS Microsoft Windows 7 seperti berikut ini
Buka Control Panel
Network and Internet

Network and Sharing Center
Change adapter setting

Pilih koneksi yang akan di konfigurasi Google Publik DNS, 
  • Untuk mengubah pengaturan koneksi internet klik kanan Local Area Connection dan Properti.
  • Untuk mengubah pengaturan nirkabel, klik kanan Wireless Network Connection dan klik Properti.
Bila dimintai sandi Administrasor atau konfigurasi ketik sandi dan konfigurasi.
  • Pilih Networking
  • Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4) atau  Internet Protocol Version 6 (TCP/IPv6) lalu klik Properti.
  • klik Advanced dan DNS tab. Jika terdapat DNS server yang sudah terdaftar catat dahulu sebelum menghapus, untuk Referensi mendatang jika di perlukan nanti.
  • Setelah terhapus klik Ok
  • ganti dengan alamat DNS berikut, sebelum mengganti simpan kembali alamat IP yang terdaftar sebelum diganti terletak pada Preferred DNS Server atau Alternate DNS Server.
  • Ganti dengan alamat IP DNS Server Google dibawah ini.
  • Untuk IPv4 :8.8.8.8 atau 8.8.4.4
  • Untuk IPv6 :2001:4860:4860::8888 atau 2001:4860:4860::8844
  •  lalu Restat komputer
Uji hasil perubahan tadi di browser ketikan nama host http://www,google.com/ kalau tak berkerja dengan benar coba dengan tes yang kedua seperti berikut di browser.

ketikan alamat IP http://18.62.0.96/ menunjuk ke situs http:// www.eecs.mit.edu/jika tes ini bekerja tapi tes di atasa masih gagal berarti ada yang salah dengan setingan tadi di ulangi lagi dengan mengikuti petunjuk di atas. url di atas merupakan untuk pengujian koneksi web.
Jika masih ada kesalahan coba mengikuti cek DNS di http://intodns.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar