Jumat, 16 Januari 2015

Fungsi Google Drive


Google Drive sangat membantu untuk menyimpan data di komputer,untuk berbagi,presentasi, keunggulan menyimpan data di Google Drive,
Fungsi Google Drivedata tidak akan hilang, beda seperti menyimpan file di komputer saat komputer rusak data-data pun akan hilang. seperti yang saya lakukan saya membuat pembukuan melalui Google Drive waktu berjualan Online seperti dibawah ini.



Karena pada waktu membuatnya di komputer semua data pembukuan hilang, dan akhirnya saya membuat pembukuan dari Google Drive. Anda pun bisa membuatnya seperti yang saya lakukan, sangat mudah, dan semua fitur lengkap.
Penyimpanan Data pada Google Drive terdapat 15GB cukup lumayan, Jika anda ingin mengakses langgsung Google Drive bisa menginstal nya ke Pc atau Mac menyincron kan data-data di komputer.

Google Drive juga bisa berfungsi berintegrasi dengan Aplikasi lainya dengan membuka Crome store ribuan file bisa anda pilih untuk menambahka Aplikasi lainnya.
perlu di ingat saat anda membuat file atau menyimpan file, jangan lupa untuk mengecek file tersebut share publik atau Only me di pojok kanan atas.

Cara Upload file di Google Drive seperti gambar ini :


Cara Mendownload File di Google Drive seperti gambar di bawah ini


Cara untuk Berbagi File berdasarkan email atau Publik seperti berikut di bawah, Klik Pojokan kanan Get Shareable Link Akan Muncul Link File Kemudan muncul di bagian Anyone with the link can View Tuliskan nama atau Email untuk berbagi file Anda. Terakhir Klik Done.


Anda sudah bisa berbagi File dengan teman-teman anda, maupun secara publik. Semogga artikel ini bisa membantu.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar